Mampir di Kedai 191, Andi Rio Idris Padjalangi: Perbanyaklah silaturrahmi dan rawatlah persahabatan

CAKRAWALAINFO.COM – BONE | Andi Rio Idris Padjalangi, Ditengah kesibukan reses, masih sempatkan mampir di Kedai 191, Jalan Sungai Citarum, Kelurahan Bukaka Kecamatan Tanete Riattang Kabupaten Bone, Kamis 26/02/2021.

Rio panggilan akrab anggota DPR RI dari Partai Golkar ini nampak santai bersaMampir di Kedai 191, Andi Rio Idris Padjalangi: Perbanyaklah silaturrahmi dan rawatlah persahabatanma sejumlah sahabatnya. Sesekali terlihat tertawa lepas saat cerita lucu lepas dari seorang akademisi, Andi Sugirman.

Suasana kian mengalir saat sejumlah jurnalis ikut gabung dengan ponakan Bupati Bone, Andi Fahsar Mahdin Padjalangi ini. Tiga biji jalangkote ludes seketika. “Alhamdulillah, nikmat benar”, ungkap Rio sambil menatap pemilik Kedai 191, Bahtiar Parenrengi.

Sebelum pamit, Rio menitip pesan, perbanyaklah silaturrahmi dan rawatlah persahabatan, Insha Allah hidupmu tenang, sukses dan berkah tutup Andi Rio Idris Padjalangi.

Laporan: Ani Hammer

Loading...

Pos terkait

Comment