CAKRAWALAINFO.COM – BONE: Kerasnya kehidupan membuat Nenek Baya sejak usia muda bekerja sebagai peraga keliling, Bahkan sampai diusianya 60 tahun lebih
Nenek Baya tinggal dikampung desa Ajjalireng kecamatan tellu siattingnge kab Bone
Nenek Baya merupakan pedagang yang hanya berjalan kaki di kota watampone Dari ajjalireng membawa dagangan Nya ke kota naik mobil sewa
Pengasilan hari harinya kadang dapat penghasilan dari jualannya Rp 20.000 ribu bersih setelah membayar Barang (Sayur Dan ikan) kepemiliknya, Dimana dia membawa barangnya dulu untuk dijual setelah laku baru, hitung keuntungannya
Kadang tidak ada sama sekali Kalau pembeli lagi sepi kadang pula pulang Dari kota kalau ketinggalan mobil terpaksa cari ojek untuk pulang ke Ajjalireng
Bahkan dia sering jalan kaki sejauh 3 km Dari tokaseng Jika mobil yang ditumpangi Nya Hanya Sampai Tokaseng karena mau masuk ke Desa lanca ungkapnya Saat ditemui dikediamannya Oleh Suriati salah Satu Aktivis LSM BONE. Minggu,03-11-2019
Dilihat dari kondisinya, Nenek Baya sangat butuh perhatian dari pemerintah
Meskipun dia tinggal bersama anak dan menantunya, namun dia tak mau jadi beban anaknya sehingga walaupun usianya sudah Renta dia tetap berjualan meski Sudah berulang kali dilarangnya Oleh Anaknya. jelas Surianto kepada media Ini
Laporan: Ani Hammer
Comment